Mengenal Accounts Payable (Utang Dagang) di Dalam Bisnis
Accounts payable atau utang dagang, adalah pembayaran kepada para kreditur yang telah mengajukan pengeluaran uang dalam jumlah tertentu dan menunggu bayarannya. Apa itu Accounts Payable? Accounts payable adalah jenis utang dagang yang harus dibayar oleh perusahaan. Apabila kita menerima kredit dari pihak lain, maka kita memiliki utang. Utang ini tidak harus segera dibayar kepada pihak … Read more